Info Terbaru

Tag Archives: Tarif Kereta Commuterline

Kenaikan Tarif Commuterline: Kalau Bisa Naik, Kenapa Harus Turun

Kita tak paham logika dan kepekaan pengambil keputusan perihal rencana kenaikan tarif KRL Commuterline. Bagi masyarakat awam, rencana kenaikan ini bisa disimpulkan dalam sebuah kalimat: Kalau bisa naik kenapa tidak? Sederajat kelasnya dengan kalimat, “Kalau bisa dipersulit, kenapa harus dipermudah.” Pemerintah berencana menaikkan tarif commuterline yang, kabarnya, akan diberlakukan mulai April 2022. Ancang-ancang kenaikan digulirkan pekan lalu –tentu sembari menunggu ... Read More »

Dahsyat, Akan Ada Kereta Commuterline Premium

PT Kereta Commuter Indonesia (KCI)  terus mengembangkan bisnisnya. Kini, sebuah rencana bisnis baru mulai dijajaki, pengadaan kereta commuterline premium. Sesuai namanya, ini memang bukan kereta commuter biasa. Harga karcisnya juga dipastikan lebih mahal. “Masih dalam pembahasan,” kata Vice President Communication PT KAI Commuterline Jabodetabek (KCJ) Eva Chairunissa. Baca Tempo tentang kereta  Kereta Mogok Disambar Petir Beberapa yang membedakan kereta ini dengan ... Read More »